Banyak layanan les IGCSE yang tersedia saat ini. Tapi belum tentu semua tempat les tersebut cocok untuk kebutuhan Anda. Untuk bantu Anda cari layanan yang paling pas, mari bahas tips berikut ini:
Belajar pada dasarnya adalah kebutuhan bagi siapa saja. Apalagi di tengah era digitalisasi seperti sekarang ini, proses belajar kini tidak harus selalu tatap muka, lantaran dapat dilakukan secara online, terutama jika sedang dihadapkan pada kondisi pandemi. Maka dari itu, tempat les online kini menjadi salah satu pilihan yang ideal, dengan alasan sebagai berikut: